Perintah Dasar CRUD MongoDB

Di tutorial ini, saya mengasumsikan anda sudah menginstall MongoDB server dan sudah menjalankannya. perintah ini hanyalah perintah dasar dari MongoDB.

Perintah CRUD


Buat kembali database kampus dan tabel/collection mahasiswa

use kampus;
db.createCollections("mahasiswa");
 
Cara Insert data :
> db.mahasiswa.insert(
{
nama:"Ridho Ardiansyah", 
ipk:3.3,
jurusan:"Teknik Informatika"
}
)

> db.mahasiswa.insert({nama:"Ridho Ardiansyah"});
> db.mahasiswa.insert({nama:"Sandra Dewi Cinta",jurusan:"Teknik Informatika"});
 

Membuat dan tabel Mahasiswa

Cara Menghapus tabel mahasiswa :
db.mahasiswa.drop();
 

Membuat dan menghapus database

Cara membuat database :
use kampus;
 
Cara Menghapus database : 
db.dropDatabase(); 

 

Melihat data 

> db.mahasiswa.find()
{ "_id" : ObjectId("53130eaa999a7b243bad3b59"), "nama" : "Ridho Ardiansyah", "
ipk" : 3.3 }
{ "_id" : ObjectId("53130eca999a7b243bad3b5a"), "nama" : "Annisa Wicita" }
{ "_id" : ObjectId("53130ee0999a7b243bad3b5b"), "nama" : "Sandra Dewi Cinta", "jurusan"
"Teknik Informatika" }
 
> db.mahasiswa.find().pretty()
{
        "_id" : ObjectId("53130eaa999a7b243bad3b59"),
        "nama" : "Ridho Ardiansyah",
        "ipk" : 3.3
}
{ "_id" : ObjectId("53130eca999a7b243bad3b5a"), "nama" : "Annisa Wicita" }
{
        "_id" : ObjectId("53130ee0999a7b243bad3b5b"),
        "nama" : "Sandra Dewi Cinta",
        "jurusan" : "Teknik Informatika"
}
 
Perhatikan field _id, ini adalah primar key di tabel mongoDB. Primarykey
selalu menggunakan kolom _id dan isinya dibuat secara otomatis, user 
tidak bisa membuat primary key sendiri
 
 
Cara Menampilkan kolom tertentu :
db.mahasiswa.find({},{"nama":1})
 
 "_id" : ObjectId("53130eaa999a7b243bad3b59"), "nama" : "Ridho Ardiansyah" }
 "_id" : ObjectId("53130eca999a7b243bad3b5a"), "nama" : "Annisa Wicita" }
 "_id" : ObjectId("53130ee0999a7b243bad3b5b"), "nama" : "Sandra Dewi Cinta" }  
 
 
Pencarian data

Mencari nama siswa 
> db.mahasiswa.find({nama:"Sandra Dewi CInta"}).pretty();
 
{
        "_id" : ObjectId("53130ee0999a7b243bad3b5b"),
        "nama" : "Sandra Dewi Cinta",
        "jurusan" : "Teknik Informatika"
}
 
 
Mengupdate data

Mengupdate ip Ridho Ardiansyah ipk:3.3
 
> db.mahasiswa.update({nama:"Ridho Ardiansyah"},{$set:{ipk:3.5}})
> db.mahasiswa.find({nama:"Ridho Ardiansyah"}).pretty();
{
        "_id" : ObjectId("53130ee0999a7b243bad3b5b"),
        "ipk" : 3.5,
        "nama" : "Ridho Ardiansyah"
}
 
Menghapus data 

Menghapus mahasiswa yang bernama  
db.mahasiswa.remove({nama:"Annisa Wicita"})
 
belajar tutorial dasar MongoDB, Sepertinya syntaxnya agak
ribet hehe. Bagi yang terbiasa dengan MySQL juga harus belajar lagi karena 
sytle syntaxnya beda 100%. Semoga tutorial CRUD disini dapat bermanfaat
tinggalkan komentar bila ada masalah, Terima kasih... 
Wassalamualaikum wr.wb  

1 komentar:

  1. Anonim mengatakan...:

    iya min memang sedikit ribet tapi yang sudah terbiasa tidak akan merasa pusing...
    tatakan blower

Posting Komentar

 
Komunitas TIK Bandung Jawa Barat Indonesia © 2015 | Desain oleh Cheap TVS